Back
8 May 2015
EUR/JPY Diperdagangkan Dekat Tertinggi Sesi
FXStreet - Pasangan EUR/JPY memulihkan penurunan, diperdagangkan dekat sesi tinggi 134,96, meskipun kontraksi dalam data produksi industri Jerman disorot oleh data resmi yang dirilis sebelumnya hari ini.
Diperdagangkan di Atas 5-DMA
Pasangan ini telah jatuh sebelumnya hari ini ke rendah 134,10, sebelum tawaran beli segar memastikan pasangan naik kembali di atas 5-DMA yang terletak di 134,54. Mata uang bersama berjuang untuk memperpanjang kenaiakan di atas 135,00 karena penurunan dalam imbal hasil Jerman. Pasangan mata uang telah didukung oleh kenaikan tajam dalam imbal hasil Jerman dalam delapan sesi terakhir.
Sementara itu, pasangan mata uang juga mendapat dukungan dari risalah Bank of yang Japan dirilis sebelumnya hari ini, yang menunjukkan pembuat kebijakan prihatin tentang pencapaian target inflasi 2%.
Level Teknis EUR/JPY
Resistensi langsung terletak di 135,00, di atasnya kenaikan bisa diperluas ke 135,98. Di sisi lain, terobosan di bawah 134,54 (5-DMA), di mana penurunan dapat diperluas ke 133,83 (10-DMA).
[Lihat Posisi Perdagangan Kontributor]
** Ruang Berita FXStreet, FXStreet **
Diperdagangkan di Atas 5-DMA
Pasangan ini telah jatuh sebelumnya hari ini ke rendah 134,10, sebelum tawaran beli segar memastikan pasangan naik kembali di atas 5-DMA yang terletak di 134,54. Mata uang bersama berjuang untuk memperpanjang kenaiakan di atas 135,00 karena penurunan dalam imbal hasil Jerman. Pasangan mata uang telah didukung oleh kenaikan tajam dalam imbal hasil Jerman dalam delapan sesi terakhir.
Sementara itu, pasangan mata uang juga mendapat dukungan dari risalah Bank of yang Japan dirilis sebelumnya hari ini, yang menunjukkan pembuat kebijakan prihatin tentang pencapaian target inflasi 2%.
Level Teknis EUR/JPY
Resistensi langsung terletak di 135,00, di atasnya kenaikan bisa diperluas ke 135,98. Di sisi lain, terobosan di bawah 134,54 (5-DMA), di mana penurunan dapat diperluas ke 133,83 (10-DMA).
[Lihat Posisi Perdagangan Kontributor]
** Ruang Berita FXStreet, FXStreet **